DPMPTSP Salatiga Lakukan Pendampingan LKPM, Target Investasi Usaha 2024 Diharap Capai Rp.900M

Minggu, 29 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala DPMPTSP Kota Salatiga, Muthoin bersama PJ Walikota Yasip Khasani dan Sekda Kota Salatiga Wuri Pujiastuti. (dok.istimewa)

Kepala DPMPTSP Kota Salatiga, Muthoin bersama PJ Walikota Yasip Khasani dan Sekda Kota Salatiga Wuri Pujiastuti. (dok.istimewa)

SALATIGA–Dinas Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Salatiga bakal melakukan pendampingan Laporan Kegiatan Penanaman Modal (LKPM) pada triwulan IV dan Semester II tahun 2024.

Kepala DPMPTSP Muthoin, kepada jurnalwarga.net mengatakan pendampingan tersebut akan dilaksanakan di ruang rapat DPMPTSP mulai Kamis (2/1/2024).

“InsyaAllah pendampingan LKPM mulai tanggal 2 Januari sampai 10 Januari 2025. Kami sudah memberikan undangan kepada para pelaku usaha,” terang Muthoin.

Baca Juga:  Tingkatkan Kepuasan Publik, Kapolda Jateng Minta Para Kapolres Rajin Konsultasi ke Ombudsman

Muthoin menambahkan, pendampingan LKPM ini dilakukan guna memfasilitasi para pelaku usaha yang belum pernah ada pendampingan. Namun demikian, kata dia, pihaknya tetap akan menerima permintaan pendampingan bagi para pelaku usaha yang sudah didampingi namun masih mengalami kendala.

Terkait dengan capaian target LKPM Kota Salatiga 2024, Muthoin mengatakan bahwa hingga triwulan III, capaian investasi usaha berdasarkan LKPM tembus di angka Rp342 miliar.

Baca Juga:  Alasan Penumpang Pilih Taksi Listrik Evista Saat Turun di Bandara Pekanbaru

“Target keseluruhan semoga bisa mencapai angka Rp.900 miliar. Saat ini, sampai pada triwulan III sudah menembus angka Rp.342 miliar. Kami merasa, dengan adanya pendampingan dalam LKPM, bisa mencapai target yang diinginkan, ” pungkasnya. (GCP)

Berita Terkait

Tabrakan di Jalan Diponegoro Rabu Malam, Sepeda Motor Terbakar Setelah Hantam Truk
Penutupan TMMD Sengkuyung Tahap I 2025 di Pulutan Sidorejo, Wujud Sinergi TNI dan Masyarakat
Wali Kota Robby Hernawan Gunakan Mobil Pribadi untuk Operasional, Tak Mau Bebani APBD
Angkringan Pawon Joglo Sitalang Resmi Dibuka, Sajikan Kuliner Tradisional Menggugah Selera
IWAPI Salatiga Bagikan Takjil di Beberapa Titik, Wujud Aksi Sosial di Bulan Ramadhan
Kolaborasi Ketua TP PKK dan Wawali Salatiga, Luncurkan PKK Mart Sekar Bersemi
Profil Kapolres Salatiga yang Baru, AKBP Veronica, Lulusan Akpol 2005
Gelar Jumpa Pers, Walikota Salatiga Bahas Kesiapan Lebaran dan Kanal Aduan Masyarakat

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 12:12

Tabrakan di Jalan Diponegoro Rabu Malam, Sepeda Motor Terbakar Setelah Hantam Truk

Kamis, 20 Maret 2025 - 11:32

Penutupan TMMD Sengkuyung Tahap I 2025 di Pulutan Sidorejo, Wujud Sinergi TNI dan Masyarakat

Rabu, 19 Maret 2025 - 19:59

Wali Kota Robby Hernawan Gunakan Mobil Pribadi untuk Operasional, Tak Mau Bebani APBD

Rabu, 19 Maret 2025 - 16:20

IWAPI Salatiga Bagikan Takjil di Beberapa Titik, Wujud Aksi Sosial di Bulan Ramadhan

Rabu, 19 Maret 2025 - 16:07

Kolaborasi Ketua TP PKK dan Wawali Salatiga, Luncurkan PKK Mart Sekar Bersemi

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:44

Profil Kapolres Salatiga yang Baru, AKBP Veronica, Lulusan Akpol 2005

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:16

Gelar Jumpa Pers, Walikota Salatiga Bahas Kesiapan Lebaran dan Kanal Aduan Masyarakat

Selasa, 18 Maret 2025 - 17:01

Pemkot Salatiga Serahkan Insentif Rp1,73 Juta ke 154 Modin

Berita Terbaru

SEJARAH

Sejarah THR: Dari Hadiah Lebaran hingga Hak Pekerja

Kamis, 20 Mar 2025 - 07:41