Kasad Apresiasi Kesiapan Puspenerbad Usai Latihan Penembakan dari Heli

Senin, 17 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

CIPATAT– Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak mengapresiasi kesiapan tempur Pusat Penerbangan Angkatan Darat (Puspenerbad) setelah melaksanakan penembakan langsung dari helikopter Fennec dalam Latihan Penembakan Senjata Pesawat Udara (Latbakjatpesud) di Cipatat, Jawa Barat, Senin (17/2/2025).

Kasad menyatakan puas dengan hasil latihan tersebut, yang menguji kemampuan menembak dari heli serta kesiapan terbang dan tempur Penerbad. “Mereka mampu menjaga kemampuan dengan baik,” ujarnya.

Baca Juga:  Hasto Kristiyanto Ditahan KPK atas Dugaan Suap dan Perintangan Penyidikan

Kasad juga turut terbang dengan helikopter Fennec dan mencoba langsung proses penembakan untuk memahami tantangan yang dihadapi prajurit. “Saya ingin tahu permasalahan yang ada dengan mencoba langsung,” tambahnya.

Latihan ini adalah bagian dari program rutin untuk memastikan kesiapan Puspenerbad dalam mendukung pertahanan negara. Berbagai jenis helikopter, seperti Bell 412, Bolco, Apache, dan Fennec, digunakan untuk menunjukkan kelincahan dan akurasi tembakan udara.

Baca Juga:  Imbas Viral Rendahkan Pedagang Es Teh, Miftah Nyatakan Mundur Dari Jabatan Staf Khusus Presiden

Selain latihan tempur, acara ini juga diisi dengan pemberian bantuan sosial kepada masyarakat sekitar sebagai bentuk kepedulian TNI AD.

(Indra Widyatmiko/red)

Berita Terkait

Muh Haris Bersama Badan Aspirasi Masyarakat DPR RI Kunjungi Pasar Kosambi Bandung, Pastikan Stok dan Harga Bahan Pokok Aman di Bulan Ramadhan
BANJIR JAKARTA : Satgas Bencana Koopsud I Bantu Evakuasi Korban Banjir Kalibata
Pemerintah Tetapkan 1 Ramadhan 1446 H pada Sabtu, 1 Maret 2025
Menteri Meutiya : Pemerintah Bakal Perketat Regulasi Perlindungan Anak di Dunia Digital
Kejagung Amankan 7 Tersangka Dugaan Pengoplosan Pertamax dan Pertalite, Negara Rugi Rp193,7 T
Libatkan 3 Mantan Presiden, Apa Sebenarnya BPI Danantara Bentukan Prabowo ?
KONGRES VI DEMOKRAT : Moment Kenang Renville Antonio Warnai Terpilihnya Kembali AHY Jadi Ketum
Retret Kepala Daerah : Lemhannas Bekali Wawasan Kebangsaan dan Strategi Ketahanan Nasional

Berita Terkait

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:29

Muh Haris Bersama Badan Aspirasi Masyarakat DPR RI Kunjungi Pasar Kosambi Bandung, Pastikan Stok dan Harga Bahan Pokok Aman di Bulan Ramadhan

Rabu, 5 Maret 2025 - 05:13

BANJIR JAKARTA : Satgas Bencana Koopsud I Bantu Evakuasi Korban Banjir Kalibata

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:54

Pemerintah Tetapkan 1 Ramadhan 1446 H pada Sabtu, 1 Maret 2025

Jumat, 28 Februari 2025 - 06:29

Menteri Meutiya : Pemerintah Bakal Perketat Regulasi Perlindungan Anak di Dunia Digital

Rabu, 26 Februari 2025 - 08:06

Kejagung Amankan 7 Tersangka Dugaan Pengoplosan Pertamax dan Pertalite, Negara Rugi Rp193,7 T

Selasa, 25 Februari 2025 - 09:00

Libatkan 3 Mantan Presiden, Apa Sebenarnya BPI Danantara Bentukan Prabowo ?

Selasa, 25 Februari 2025 - 08:36

KONGRES VI DEMOKRAT : Moment Kenang Renville Antonio Warnai Terpilihnya Kembali AHY Jadi Ketum

Senin, 24 Februari 2025 - 07:24

Retret Kepala Daerah : Lemhannas Bekali Wawasan Kebangsaan dan Strategi Ketahanan Nasional

Berita Terbaru

SEJARAH

Sejarah THR: Dari Hadiah Lebaran hingga Hak Pekerja

Kamis, 20 Mar 2025 - 07:41